Beberapa bulan terakhir blog ini hiatus karena saya sedang mencari semangat baru untuk meneruskan kegiatan blogging. Saya jadi bosan, mungkin karena akhir-akhir ini kebanyakan hanya menulis kegiatan saya sendiri. Saya ingin kembali menulis komentar, ide, dan opini, tapi tampaknya terhalang, karena dalam kegiatan fisikal, saya sudah melakukannya. Akhirnya waktu dan enerji sudah keburu habis. Apa yang ditulis […]